Efektifitas Viral Marketing Dalam Meningkatkan Niat Dan Keputusan Pembelian Konsumen Di Era Digital

Authors

  • Jihan Nur Rahmiilah Ayu Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.15642/manova.v2i1.353

Keywords:

Efektifitas; Era digital; Keputusan Pembelian; Niat Pembelian; Viral Marketing

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian yang bertujuan untuk menganalisis efektifitas viral marketing dalam meningkatkan niat dan keputusan pembelian konsumen di era digital. Viral marketing adalah strategi pemasaran yang digunakan dengan berbasis metode pemasaran online yang mendorong individu untuk menyampaikan pesan pemasaran mengenai suatu produk atau layanan jasa kepada individu lainnya dimana akan menciptakan potensi pertumbuhan eksponensial dalam paparan dan pengaruh pesan. Viral marketing juga disebut sebagai electronic Word of Mouth Marketing dan jaringan social. Meskipun viral marketing memberikan peluang yang cukup besar dalam pemasaran, tetapi dalam praktiknya tidak jarang banyak perusahaan yang mengalami kegagalan untuk mempengaruhi niat dan keputusan pembelian konsumen di era digital serta tidak dapat mencapai efektifitas dalam penerapan viral marketing. Hal ini disebabkan oleh berbagai ketidakpastian yang mungkin saja hadir dalam proses viral marketing karena berbagai faktor di lingkungan online, serta banyaknya faktor-faktor dari viral marketing yang jika tidak dipilah dengan baik justru tidak mendatangkan efektifitas dalam pemasarannya. Beberapa permasalahan, faktor-faktor, serta bagian lain dari viral marketing perlu dikaji lebih jelas lagi untuk mendatangkan efektifitas dalam meningkatkan niat dan keputusan pembelian konsumen. Sehingga ada beberapa hal yang diukur untuk menentukan dan mencapai efektifitas viral marketing, diantara ada prediktor viral marketing, tingkat efektifitas viral marketing, faktor-faktor penentu keberhasilan viral marketing, dan campaign seed viral marketing.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Athapaththu; Kulathunga, D. (2018). Factors Affecting Online Purchase Intention?: A Study Of Sri Lankan Online Customers. International Journal of Scientific & Technology Research, 7(9).

Boentoro, Y., & Paramita, S. (2019). Komunikasi Pemasaran Viral Marketing ( Studi Kasus Kopi Kwang Koan ). Prologia, 4(1), 141–146.

Devi, M. R. (2015). Recent Trends in Viral Marketing and its Transmission. Indian Journal of Reserach, 4(7), 204–206.

Farih, Ahmad; Jauhari, Ahmad; Widodo, E. (2019). Pengaruh Promosi Melalui Media Sosial Terhadap Pengambilan Keputusan Kursus Bahasa Inggris Pare Dengan Viral Marketing Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 4(1), 41–60.

Fong, K., & Yazdanifard, R. (2014). The Review of the Two Latest Marketing Techniques; Viral Marketing and Guerrilla Marketing which Influence Online Consumer Behavior. Global Journal of Management and Business Research?: E-Marketing, 14(2).

Haryani, S., & Motwani, B. (2016). Paci fi c Science Review B?: Humanities and Social Sciences Discriminant model for online viral marketing in fl uencing consumers behavioural intention. Pacific Science Review A: Natural Science and Engineering, 2(1), 8–15. https://doi.org/10.1016/j.psrb.2015.12.002

Khaneja, S. (2016). VIRAL MARKETING?: A MAGIC WAND TO SUCCESS. GE-International

Journal of Management Research, 4(7).

Kumadji, S. S. S. (2016). Pengaruh Komunikasi Electronic Word of Mouth terhadap Kepercayaan (Trust) dan Niat Beli (Purchase Intention) serta Dampaknya pada Keputusan Pembelian. Bisnis Dan Manajemen, 3(1), 65–73.

Lekhanya, L. M. (2014). The Impact Of Viral Marketing On Corporate Brand Reputation. International Business & Economics Research Journal, 13(2), 213–230.

Liu-thompkins, Y. (2012). Seeding Viral Content The Role of Message and Network Factors. Journal of Advertising Research, December, 465–478. https://doi.org/10.2501/JAR-52-4-465-478

Liu, H., & Wang, Y. (2019). Interrelationships between Viral Marketing and Purchase Intention via Customer-Based Brand Equity. Journal of Business Management Sciences, 7(2), 72–83. https://doi.org/10.12691/jbms-7-2-3

Sari, R. K. (2019). VIRAL MARKETING?: HARNESS THE POWER OF SOCIAL MEDIA.

CERMIN?: Jurnal Penelitian, 3(2), 81–96.

Situmorang, J. R. (2010). Pemasaran Viral – Viral Marketing. Jurnal Administrasi Bisnis, 6(1), 63–75.

Soewarno, N., & Isnalita, I. (2019). Faktor-faktor yang memengaruhi keputusan pembelian Generasi Z pada kegiatan bisnis berbasis E-commerce Faktor-Faktor yang Memengaruhi Keputusan Pembelian Generasi Z pada Kegiatan Bisnis Berbasis E-Commerce Pendahuluan memiliki dampak yang sangat besar bag. Jurnal Riset Dan Aplikasi?: Akuntansi Dan Manajemen, 4(1). https://doi.org/10.18382/jraam.v4i1.003

Downloads

Published

2020-10-20

How to Cite

Ayu, J. N. R. (2020). Efektifitas Viral Marketing Dalam Meningkatkan Niat Dan Keputusan Pembelian Konsumen Di Era Digital. Jurnal Manajemen Dan Inovasi (MANOVA), 2(1). https://doi.org/10.15642/manova.v2i1.353

Issue

Section

Articles